Wednesday, November 11, 2015

Perbedaan cek dan giro dan cek kosong

Perbedaan cek dan giro dan cek kosong - Hallo sahabat Kumpulan Call Center dan Alamat Bank di Indonesia, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Perbedaan cek dan giro dan cek kosong, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Perbedaan cek giro dan cek kosong, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.



Judul : Perbedaan cek dan giro dan cek kosong
link : Perbedaan cek dan giro dan cek kosong

Baca juga


Perbedaan cek dan giro dan cek kosong

Perbedaan cek dan giro dan cek kosong


Perbedaan cek dan giro memang membingungkan untuk lebih jelasnya kita belajar persamannya dulu aja,

Persamaan cek dan giro
Pengertian cek dan giro

Arti cek dan giro dalam persamaanya


  • Cek dan giro adalah selembar surat bermeterai yang berisi surat perintah pendebitan sejumlah uang dari pemberi cek ataupun giro kepada orang yang diberi / membawa cek atau giro tersebut.
  • Ukuran cek dan giro sama , bentuk dan tulisannya pun mirip mirip , secara kasat mata bentuk fisik cek dan giro sama.

  • Kadang di indonesia orang menyebut giro dan cek sama saja , yaitu cek .

Perbedaan cek dan giro
Perbedaan cek dan giro


Perbedaan cek dan giro


  • Cek bersifat tunai , Jadi pembawa cek , jika nama dan KTP nya sudah sesuai , bisa langsung menguangkannya pada bank dengan mendebit nomor rekening pemberi cek.
  • Giro bersifat transwer rekening , jadi uang akan ditranswer ke rekening pihak ketiga atau pihak yang tertera pada giro tersebut
  • Cek dan giro bisa dikosongkan nama penerimanya sehingga cek dan giro sangat berbahaya jika hilang , jika nama penerima anda kosongkan . Biasanya pemberi giro menulis nama anda sekalian dan nomor rekeningnya sehingga lebih aman
  •  Giro bisa diisi tanggal pendebitan atau pembayarannya bisa satu bulan depan atau 10 hari dan lain lain  , yang sering anda sebut dengan cek mundur , sedangkan cek cenderung tidak ,dan bersifat tunai.
  • Kalau tidak salah giro hanya d ipakai di indonesia dan belanda , di negara lain lebih senang memakai cek
  • Di indonesia Giro lebih banyak dipakai , karena menurut mereka lebih aman , dan pembayarannya bisa di mundurkan , mengingat sifat orang indonesia yang senang membayar tapi mundur.


Pengertian cek kosong , apa maksud cek kosong , Arti cek kosong

Sebenarnya yang disebut cek disini ya termasuk giro , karena orang indonesia kadang menyebut cek ataupun giro sama saja yaitu cek.

Apa yang dimaksud dengan cek kosong ?????


  • Cek kosong adalah cek atau giro yang ketika sudah pada tanggal jatuh tempo pendebitan , dana tabungan pada si pemberi cek , ternyata tidak cukup untuk membayar atau tidak aada dananya.
  • Sebelum kita pergi ke bank untuk mencairkan , kita tidak akan tahu cek atau giro tersebut kosong atau tidak. Jadi kita harus tahu kredibilitas si pemberi cek ataupun giro tersebut.

Baca Juga :  Call center kartu kredit bank mega bebas pulsa

Demikian tulisan saya mengenai Perbedaan cek dan giro dan cek kosong .



Demikianlah Artikel Perbedaan cek dan giro dan cek kosong

Sekianlah artikel Perbedaan cek dan giro dan cek kosong kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Perbedaan cek dan giro dan cek kosong dengan alamat link https://callcenterbank.blogspot.com/2015/11/perbedaan-cek-dan-giro-dan-cek-kosong.html
Perbedaan cek dan giro dan cek kosong Rating: 4.5 Diposkan Oleh: cybermail